Pages

Kamis, 22 April 2010

Terik Tahu Tempe

Bahan:
1 buah tahu, potong 1x4 x4 cm
300 g tempe, potong 1x4x4 cm
minyak goreng
500 ml santan
1 cm lengkuas, memarkan
1 lembar daun salam
Haluskan:
3 butir kemiri
4 butir bawang merah
3 siung bawang putih
½ sdt merica butiran
½ sdt ketumbar
1 cm kunyit
2 sdt garam

Cara membuat:
  • Goreng tahu dan tempe hingga setengah kering. Tiriskan.
  • Tumis bumbu halus hingga wangi dan matang.
  • Tuangi santan, tambahkan daun salam dan lengkuas.
  • Masukkan tempe dan tahu goreng, masak hingga santan mengental.
  • Angkat, sajikan hangat.
Untuk 6 orang
sumber : detikfood.com




Dikutip dari: bangkapos.com
...!!!Harap kunjungi situs Asli!!!!...
<<---Dan pilih iklannya agar kita saling menguntungkan--->>
Anda Mendapat Informasi, Merekapun Juga Dapat Income


0 komentar:

Posting Komentar

Total Pageviews